PRIA Gangguan Jiwa Bakar Rumah, Ditinggal Istri Pulang ke Rumah Orang Tuanya

- Penulis

Minggu, 19 Juni 2022 - 15:29 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SuarIndonesia – Seorang pria diduga mengalami gangguan jiwa bernama Akhmad Mujahidin alias Jahid (22) ,diamankan karena membakar rumahnya sendiri, Minggu (19/6/2022).

Dimana peristiwa ini di Jalan Tembus Mantuil Permai tepatnya di dekat Jembatan Pulau Bromo Banjarmasin Selatan.

Penyebab kebakaran juga diketahui penghuni rumah dan Jahid memang tersebut Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ).

Jahid tinggali rumah tersebut bersama istrinya, yang sudah dinikahi lebih kurang satu tahun.

Dikatakan Imis, paman dari Jahid, bahwa sebelum terjadi kebakaran tak terlihat prilaku aneh dari keponakannya tersebut.

“Sebelum kebakaran saya sempat mengajak Jahid ke makam kakeknya untuk ziarah, tapi hanya dijawab dengan menggelengkan kepala,” ucapnya.

Tidak heran dengan reaksi keponakannya tersebut, Imis pun kemudian berangkat ke pemakanan bersama anak dan keluarganya, yang kebetulan tinggal di samping rumah Jahid.

Baca Juga :   GEOGRAFIS Pulau Kalimantan Termasuk Jajaran Besar di Dunia

Namun sampai di pemakaman, Imis terkejut mendapat informasi bahwa rumah keponakannya terbakar.

“Diduga dibakar oleh Jahid sendiri, tapi tidak tahu bagaimana cara dia membakar karena saat itu berada di pemakaman,” ujarnya.

Imis juga mengungkapkan bahwa Jahid baru ditinggalkan istrinya pulang ke rumah orangtuanya, karena persoalan rumah tangga.

, kalau tidak salah baru kemarin sore orangtua istrinya menjemput, karena memang sering berkelahi urusan rumah tangga,” ucapnya.

Selanjutnyan Imis pun berencana berkoordinasi bersama keluarganya, berkaitan dengan kesehatan Jahid, lalu Jahid diamankan personel Polsekta Banjarmasin Selatan.

“Nanti bagaimana selanjutnya tergantung pembicaraan dengan keluarga,” ungkapnya.

Kapolsekta Banjarmasin Selatan, Kompol H Idit Aditya, saat dikonfirmasi mengatakab sekarang anggota masih mendalami kasusnya.”Kita kita belum bisa mengatakan penyebab kebakaran sebenarnya,” tutup kapolsek. (DO)

Berita Terkait

PASCA Lebaran Jumlah Penduduk Warga Pendatang Bertambah
MUSRENBANG di Banjarmasin untuk RPJPD 2025-2045, Ini yang Disorot
RPJPD 2024 Banjarmasin Sinkronkan IKN
BADAK JAWA Ditembak Pemburu, Culanya Dijual Rp280 Juta
OIKN: Sejumlah Institusi Pendidikan akan Groundbreaking di IKN
PERAS TAHANAN di Rutan, KPK Pecat 66 Pegawai!
TAK BERKUTIK, Obi Digiring Polisi
AWASI Kadaluarsa Obat, Puskesmas di Balangan Keluarkan Inovasi

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 00:47 WITA

PASCA Lebaran Jumlah Penduduk Warga Pendatang Bertambah

Kamis, 25 April 2024 - 00:40 WITA

MUSRENBANG di Banjarmasin untuk RPJPD 2025-2045, Ini yang Disorot

Kamis, 25 April 2024 - 00:36 WITA

RPJPD 2024 Banjarmasin Sinkronkan IKN

Kamis, 25 April 2024 - 00:13 WITA

JOKOWI ke Prabowo-Gibran: ‘Persiapkan Realisasi Janji Kampanye’

Kamis, 25 April 2024 - 00:07 WITA

BADAK JAWA Ditembak Pemburu, Culanya Dijual Rp280 Juta

Rabu, 24 April 2024 - 23:57 WITA

2.086 HA Lahan IKN Masih Bermasalah! AHY Lapor ke Jokowi

Rabu, 24 April 2024 - 23:45 WITA

PERAS TAHANAN di Rutan, KPK Pecat 66 Pegawai!

Rabu, 24 April 2024 - 22:16 WITA

MENGARAH Gerbang Logistik Kalimantan Pembangunan Kalsel 2025

Berita Terbaru

Headline

PASCA Lebaran Jumlah Penduduk Warga Pendatang Bertambah

Kamis, 25 Apr 2024 - 00:47 WITA

Kalsel

RPJPD 2024 Banjarmasin Sinkronkan IKN

Kamis, 25 Apr 2024 - 00:36 WITA

Seekor badak Jawa tewas ditembak oleh seorang pemburu Sunendi di kawasan Taman Nasional Ujung Kulon (TNUK), Kabupaten Pandeglang, Banten. Cula badak kemudian dijual Rp280 juta ke pembeli di Jakarta. Ilustrasi. [iStock/Tobias Nowlan]

Hukum

BADAK JAWA Ditembak Pemburu, Culanya Dijual Rp280 Juta

Kamis, 25 Apr 2024 - 00:07 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca