MAYJEN TNI HERI WIRANTO Tegaskan Satu Tim dengan Polri Menjaga Kondusifitas di Tiga Wilayah Kalimantan

- Penulis

Minggu, 9 Agustus 2020 - 01:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SuarIndonesia – Mayjen TNI Heri Wiranto SE, MM, S.Tr (Han) selaku Panglima Daerah Militer (Pangdam) VI/Mulawarman, yang baru tegaskan, terus kerjasamanya Polri dalam menjaga kondusifitas Kamtibmas di tiga Wilayah Kalimantan yakni Kaltim, Kalsel dan Kaltara.

“Seiring tantangan tugas ke depan tidak mudah, apalagi di situasi Pandemi Covid-19. Saya mengajak untuk bersama-sama bekerja sebagai satu tim.

Sehingga semua tugas dapat dilaksanakan dengan baik, begitu juga dalam menghadapi Pilkada serentak maupun penanganan Karhutla,” katanya pada acara pengantar tugas di Aula Kodam VI/Mulawarman, Sabtu (8/8/2020).

Ia juga selaku Pangdam VI/Mulawarman yang baru mengucap rasa hormat dan bangga atas prestasi, dedikasi yang sudah diberikan Mayjen TNI Subiyanto selama ini yang membawa Kodam ini mencapai banyak prestasi dan penghargaan di tingkat nasional.

“Jabatan ini merupakan amanah dan tentunya saya akan melaksanakan  dengan sebaiknya tentunya dengan dukungan semua,

Saya mohon doa restu dan mohon diterima sebagai warga baru,” ucap Mayjen TNI Heri Wiranto.

Baca Juga :   FARIDA ARIANTI Jabat Plt Dirut PT PAM Bandarmasih

Sedangkan Mayjen TNI Subiyanto menyampaikan  terima kasih kepada Gubernur Kaltim, Kalsel dan Kaltara begitu juga para Kapolda atas sinergitas, kerjasama dan dukungan selama ini telah terjalin,’

Dan diharapkan hal itu terus berlanjut dengan Pangdam VI/Mulawarman yang baru.

“Saya minta maaf jika selama ini ada hal tidak berkenan baik itu tingkah laku dan tutur kata dalam pelaksanaan tugas selama ini,” tambah Mayjen TNI Subiyanto, yang bertugas sebagai Perwira Ahli Tingkat III KSAD Bidang Kesejahteraan Personel.

Sementara Kapolda Kalselm Irjen Pol Dr Nico Afinta SIK SH MH  juga menyampaikan terimakasih dan penghargaan kepada Mayjen TNI Subiyanto atas kerjasamanya selama ini berjalan baik antara Polda Kalsel dalam menjamin keamanan masyarakat di wilayah.

“Polda Kalsel siap bersinergi dalam menjaga Kamtibmas, terlebih ada 3 fokus utama pihaknya saat ini meliputi Penanganan Covid-19, Karhutla dan Pilkada Serentak 2020,” ujar Irjen Pol Nico Afinta. (ZI)

 

Berita Terkait

DMDI Kalsel Agendakan Rakerwil dan Bahas Program Kerja ke Depan
DIBEKALI Bimbingan Manasik Ratusan Calon Haji Banjarmasin
KADIS KOMINFOTIK Sorot Program Smart City jadi Fokus Utama
BAKAL Tuntas Akhir Pekan Perbaikan Pipa SPAM Banjarbakula
BPBD Balangan Bakal Ikuti Expo Hari Jadi
SAMPAIKAN ASPIRASI, Lurah -Kades Kecamatan Kelua Minta Dukungan Pemprov Kalsel
PENERIMAAN ASN Kaum Difabel Bisa Terpenuhi, Ini Harapan Dewan Kalsel
KAPAL PERANG AL Dikerahkan Evakuasi Warga Imbas Erupsi Gunung Ruang

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 15:21 WITA

ORANG SURUHAN Fredy Pratama tidak Kenal Sosok “Babah” Hanya Diperintah Transfer Uang

Jumat, 19 April 2024 - 01:02 WITA

DMDI Kalsel Agendakan Rakerwil dan Bahas Program Kerja ke Depan

Jumat, 19 April 2024 - 00:59 WITA

DIBEKALI Bimbingan Manasik Ratusan Calon Haji Banjarmasin

Jumat, 19 April 2024 - 00:49 WITA

KADIS KOMINFOTIK Sorot Program Smart City jadi Fokus Utama

Kamis, 18 April 2024 - 23:03 WITA

BPBD Balangan Bakal Ikuti Expo Hari Jadi

Kamis, 18 April 2024 - 22:07 WITA

SAMPAIKAN ASPIRASI, Lurah -Kades Kecamatan Kelua Minta Dukungan Pemprov Kalsel

Kamis, 18 April 2024 - 22:00 WITA

JURU Pemelihara Makam Dikeroyok, Tiga Pelaku Diringkus

Kamis, 18 April 2024 - 21:53 WITA

DUA PELAKU Pencuri di Sebuah Gudang Disergap Polisi

Berita Terbaru

Kalsel

DIBEKALI Bimbingan Manasik Ratusan Calon Haji Banjarmasin

Jumat, 19 Apr 2024 - 00:59 WITA

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Kota Banjarmasin Windiasti Kartika ST, MT

Kalsel

KADIS KOMINFOTIK Sorot Program Smart City jadi Fokus Utama

Jumat, 19 Apr 2024 - 00:49 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca