Kedatangan Santiaga Uno, Menu Berbuka Puasa-pun Sebelum Disantap Diteliti Tim Polda Kalsel

- Penulis

Minggu, 12 Mei 2019 - 01:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suarindonesia – Rangkaian atas kedatangan Sandiaga Salahuddin Uno, calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 02, ke Kalimantan Selatan (Kalsel), menjadi perhatian semua pihak, termasuk jajaran Kepolisian di daerah ini, Sabtu (11/5).

Bahkan dalam giatnya, selain pengamaman sejumlah anggota Samapta, juga dari Biddokkes Polda Kalsel dan pihak Rumah Sakit Bhayangkara.

 

Untuk kegiatan “Food Safety” tim Biddokkes Polda Kalsel dalam rangka antisipasi dan harus dilakukan sesuai SOP, maka menu berbuka puasa akan dihidangkan dan dikonsumsi bersama-sama dengan Cawapres itu, diteliti Tim Polda Kalsel.

Bertempat di Masjid Jami Sungai Jingah Banjarmasin Utara. Dari keterangan, rincian menu berbuka saat itu yang diteliti Bubur Banjar, Bingka Kentang, Kurma, Sambal dan Air Mineral.

“Alhamdullilah dengan hasil pemeriksaan tidak didapatkan kandungan yang berbahaya,” ujar salah satu anggota.

Disebut, semua adalah giat pelayanan Biddokkes, Rumah Sakit, PAM Kesehatan VVIP cawapres Sandiaga Uno, termasuk Food Safety.

Semua dilakukan sesuai arahan pimpinan menurut Penanggung Jawab Kegiatan Satgas Ban Ops OMB Biddokkes, Kombes Pol dr H Erwinn ZH MARS, MH.Kes.

Sejak kedatangan di Bandara Syansudin Noor, kemudian adanya Posko Cawapres 02 di Masjid Jami dan Kediaman H Abidin Pulau Sari Bati Bati Tanah Laut, Banjarbaru, Kabupaten Banjar dan Banjarmasin.

“Anggota sudah melakukan sejak  pukul 08.00 WITA sampai selesai,” ujarnya lagi.

Dikatakan, Pelayanan Pam Kesehatan Kawal VIP Cawapres 02 melalui pendampingan melekat  rombongan dengan ambulan serta peralatan icu mini dan dokter dan paramedic.

Baca Juga :   PEMBUNUH Mandarin Diserahkan Pihak Keluarga ke Polisi

Sekain itu, pemberian Vitamin personil rombongan Keslap dan PAM, pada sasaran yang dikunjungi Cawapres 02 ketika itu.

Secara rinci dijelaskan, petugas PAM Melekat 1, kedatangan – Tala yakni Iptu Imam.H, S.sos,MM

Brigadir Irawan, Bripka Heryadi,SKM, Bripda Wahyu,Amk dan Penda, dr Agus.

Kemudian Melekat 2 Tala – kembali, Aiptu Triyono, Aiptu Slamet, Bripka Sutrisno, Bripda Aji dan Penda, dr Azmi

Untuk “Food Safety” di Masjid Jami, buka puasa adalah Iptu Pk. Ridhani, Bripka Misnal, Bripda Jalal dan Bripda Eriq.

“Soal hidangan itu diteliti, antisipasi kelainan, masalah kesehatan sejak dini agar tidak mengandung bahan berbahaya sehingga semuanya terjaga kesehatannya,” ujar Kabid Dokkes.

Dikatakan, rangkaian kegiatan datang sejak pukul 10.35-12.45: Jakarta – Banjarmasin pesawat Batik

12.45-13.45: Perjalanan menuju rumah kediaman H Abidin HH di Pulau Sari, Tanah Laut.

13.45-14.45: Meeting Internal lokasi kediaman H Abidin. 14.45-15.45. Perjalanan menuju Kantor Pemenangan BPP di Jalan A Yani Km 13.2 Gambut.

15.45-17.00: Silaturahmi & Konsolidasi Relawan Prabowo-Sandi Kalsel di Kantor BPP, Gambut

17.00-17.30: Perjalanan menuju Masjid Jami Sungai Jingah Banjarmasin.

17.30-18.45: Buka puasa bersama dan Sholat Maghrib. 18.45-19.30: Balik menuju bandara dan 20.00-20.45: terbang Banjarmasin – Jakarta naik pesawat Garuda. (ZI)

Berita Terkait

TIGA PENGAMEN Tikam Pedagang Durian Diringkus, Satunya Masih Diburu
HASIL VERIFIKASI, 153 Pasangan Siap Nikah Massal Presisi
DIPANTAU Arus Bundaran Kayu Tangi dengan Kamera Tilang
DUA TERDAKWA Permbobol Bank Dituntut Lima dan Enam Tahun
EMPAT PEJABAT Dinas Pertanian : Pemecahan Proyek Menyalahi Aturan
OMBUDSMAN RI Tetapkan 10 Desa Anti Malamidnistrasi di Kotabaru
PENGELOLAAN E-PARKIR Kian Dorong Peningkatan PAD di Banjarmasin
KAMPANYE Hari Pertama, KPU Kota Banjarmasin Sosialisasi Aturan

Berita Terkait

Rabu, 29 November 2023 - 01:17 WITA

PENGELOLAAN E-PARKIR Kian Dorong Peningkatan PAD di Banjarmasin

Selasa, 28 November 2023 - 20:39 WITA

Bank Kalsel Promo KUR Bunga Mulai 0,14 Persen Per Bulan

Sabtu, 25 November 2023 - 01:39 WITA

PULUHAN IKM Banjarmasin Diberi Pemahaman Hak Merek

Jumat, 24 November 2023 - 21:40 WITA

MEMBASUH LUKA Palestina, Bank Kalsel Serahkan Donasi Ke BAZNAS Kalsel

Kamis, 23 November 2023 - 19:55 WITA

BI SIAPKAN Uang Tunai Kebutuhan Natal-Tahun Baru dan Pemilu 2024

Kamis, 23 November 2023 - 01:50 WITA

20 PELAKU IKM Banjarmasin Kantongi Sertifikasi Produk Halal

Rabu, 22 November 2023 - 18:24 WITA

TERKESAN TERTUTUP Bantuan Paket Bagi Wirausaha Muda Pemula, Dewan Kalsel Minta Dispora Kalsel Sosialisasikan

Rabu, 22 November 2023 - 01:32 WITA

PASAR TERAPUNG Traveling Mart, Konsep Baru Sektor Pariwisata di Kalsel

Berita Terbaru

Kapolresta Banjarmasin Kombes Pol Sabana Atmojo

Kalsel

HASIL VERIFIKASI, 153 Pasangan Siap Nikah Massal Presisi

Rabu, 29 Nov 2023 - 18:45 WITA

asat Lantas Polresta Banjarmasin, Kompol Taufiq Qurahman

Kalsel

DIPANTAU Arus Bundaran Kayu Tangi dengan Kamera Tilang

Rabu, 29 Nov 2023 - 18:23 WITA

Dua Terdakwa Permbobol Bank Dituntut Lima dan Enam Tahun, Rabu (29/11/2023). (SuarIndonesia/HD),

Hukum

DUA TERDAKWA Permbobol Bank Dituntut Lima dan Enam Tahun

Rabu, 29 Nov 2023 - 18:10 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca