SEBARAN 6.877 Kasus Baru Positif COVID-19 di Indonesia, 71 asal Kalsel

- Penulis

Minggu, 3 Januari 2021 - 21:04 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penerapan protokol kesehatan tidak bosan-bosannya diminta pemerintah kepada masyarakat.(Foto/Dok.SuarIndonesia)

SuarIndonesia — Pemerintah melaporkan penambahan kasus baru COVID-19 yang terkonfirmasi pada hari Minggu (3/1/2021). Ada penambahan 6.877 kasus, sehingga total pasien terkonfirmasi saat ini sudah mencapai 765.350 kasus semenjak virus Corona mewabah di Indonesia.

DKI Jakarta menjadi provinsi dengan penambahan kasus paling tinggi sebanyak 1.658 kasus, disusul Jawa Barat sebanyak 1.232 kasus dan Jawa Tengah sebanyak 982 kasus baru per 3 Januari.

Detail perkembangan virus Corona Minggu (3/1/2021), adalah sebagai berikut:

Kasus positif bertambah 6.877 menjadi 765.350
Pasien sembuh bertambah 6.419 menjadi 631.937
Pasien meninggal bertambah 179 menjadi 22.734
Tercatat sebanyak 41.503 spesimen diperiksa hari ini di seluruh Indonesia, sedangkan jumlah suspek sebanyak 72.027.

Sebaran 6.877 kasus baru Corona di Indonesia dilansir dari detikcom pada Minggu (3/1/2021).

Baca Juga :   PEMBOBOL BANK "Plat Merah" Diganjar Empat Tahun Penjara

DKI Jakarta: 1.658 kasus
Jawa Barat: 1.232 kasus
Jawa Tengah: 928 kasus
Jawa Timur: 599 kasus
Sulawesi Selatan: 595 kasus
Kalimantan Timur: 305 kasus
DI Yogyakarta: 218 kasus
Banten: 136 kasus
Bali: 119 kasus
Kalimantan Utara: 114 kasus
Sumatera Utara: 89 kasus
Riau: 81 kasus
Lampung: 81 kasus
Sulawesi Utara: 81 kasus
Kalimantan Selatan: 71 kasus
Sulawesi Tengah: 67 kasus
Kalimantan Tengah: 64 kasus
Sumatera Barat: 61 kasus
Bangka Belitung: 60 kasus
Sumatera Selatan: 53 kasus
Bengkulu: 45 kasus
Sulawesi Tenggara: 34 kasus
Papua: 27 kasus
Jambi: 26 kasus
Kalimantan Barat: 24 kasus
Sulawesi Barat: 24 kasus
Nusa Tenggara Barat: 21 kasus
Nusa Tenggara Timur: 19 kasus
Papua Barat: 15 kasus
Kepulauan Riau: 13 kasus
Maluku: 9 kasus
Maluku Utara: 5 kasus
Aceh: 2 kasus
Gorontalo: 1 kasus.(RA)

Berita Terkait

IBADAH HAJI 2024: 27.000 Jamaah akan Berangkat dari Asrama Haji Bekasi
KETERLALUAN tak Bertemu Lawan Seteru, Bunuh Orang Tuanya
GARUDA MUDA U-23 Gagal ke Olimpiade, Dikalahkan Guinea
PIALA ASIA U-17 2024, Garuda Pertiwi Kalah Telak Skor 0-12.
VIRAL Rombongan Siswa SD “Carter” Pesawat Garuda
PRABOWO Puji PAN Setia Dukung Tanpa Pamrih
FAKTA Kasus SYL: Sawer Biduan, Libur ke Arab Pakai Duit Kementan
KOMISI III DPRD Kalsel, Belajar Pengelolaan Angkutan dari Bali

Berita Terkait

Jumat, 10 Mei 2024 - 21:49 WITA

KETERLALUAN tak Bertemu Lawan Seteru, Bunuh Orang Tuanya

Jumat, 10 Mei 2024 - 21:35 WITA

PELAKU Pemalakan yang Viral di Sosmed Ditangkap

Jumat, 10 Mei 2024 - 21:09 WITA

HADIRI, Warga Pemangkih Diciduk Polisi

Jumat, 10 Mei 2024 - 20:53 WITA

EPY KUSNANDAR ‘Preman Pensiun’ Ditangkap Terkait Narkoba!

Kamis, 9 Mei 2024 - 22:36 WITA

FAKTA Kasus SYL: Sawer Biduan, Libur ke Arab Pakai Duit Kementan

Kamis, 9 Mei 2024 - 22:17 WITA

SEORANG PRIA Terekam CCTV Kagetkan Jemaah Ternyata Bongkar Celengan Masjid

Kamis, 9 Mei 2024 - 22:03 WITA

PINTU RUMAH di Ketuk tak Dibuka, Ternyata Penghuninya Tergeletak di Dapur

Kamis, 9 Mei 2024 - 21:49 WITA

INGIN Bangun Koalisi, HBI Maju Calon Bupati Batola dan Daftar ke Nasdem

Berita Terbaru

Kasat Reskrim Polresta Banjarmasin Kompol Thomas Afrian

Headline

KETERLALUAN tak Bertemu Lawan Seteru, Bunuh Orang Tuanya

Jumat, 10 Mei 2024 - 21:49 WITA

Hukum

PELAKU Pemalakan yang Viral di Sosmed Ditangkap

Jumat, 10 Mei 2024 - 21:35 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca