PRABOWO: Indonesia Diminta Latih Tentara Negara-negara Afrika

- Penulis

Senin, 26 Juni 2023 - 22:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyambangi Istana Negara memenuhi panggilan Presiden Joko Widodo, Senin (26/6/2023) sore. (Foto: Istimewa)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyambangi Istana Negara memenuhi panggilan Presiden Joko Widodo, Senin (26/6/2023) sore. (Foto: Istimewa)

SuarIndonesia – Kilau pamor TNI di mata dunia bukan semata isapan jempol. Setidaknya itulah yang tercermin dari banyaknya negara yang meminta agar Indonesa melatih tentara mereka.

“Karena begitu banyak negara, negara terutama di Afrika yang minta Indonesia untuk membantu melatih tentaranya. Saya kira ini akan kita tindak lanjuti juga jadi intinya itu perkembangan yang kita cermati supaya tidak terdadak dan rencana-rencana kedepan,” kata Menteri Pertahanan Prabowo Subianto seusai bertemu Presiden Jokowi di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (26/6/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Prabowo juga menanggapi perihal pembelian 12 pesawat jet Mirage 2000-5 bekas Qatar. Hal tersebut katanya telah dijelaskan berulang kali, dan dirinya menyebut keadaan di dunia selalu berubah-ubah karena dampak konflik Ukraina dan Rusia

“Saya kira kan sudah kalo itu sudah saya kasih penjelasan berkali-kali soal itu. Dan kita cermati perkembangan di Ukraina secar rinci keadaannya cepat berubah juga. Saya harus juga membuat laporan yang lebih rinci tadi gak sempat karena hanya sebentar,” kata Prabowo, seperti dikutip sindonews, Senin (26/6/2023).

Baca Juga :   UNI LUBIS, Kembali Nahkodai FJPI 2021-2024

Diberitakan sebelumnya, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menghadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan, Jakarta sore hari ini Senin (26/6).

Prabowo yang tiba sekitar 16.46 WIB, tak sampai satu jam yakni pada pukul 17.20 WIB telah selesai bertemu dengan Jokowi di Istana. Prabowo pun mengaku membahas mengenai politik dalam negeri dengan Jokowi. Prabowo mengaku ditanyai Jokowi terkait rencana-rencana masa depannya.

“Ada (bahas politik). Secara garis besar saja,” kata Prabowo di Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (26/6/2023). (*/UT)

Berita Terkait

KORLANTAS Uji Coba Kirim Surat Tilang Melalui WhatsApp
LAGA Timnas Indonesia U-23 Vs Guinea Digelar Tertutup
HASIL UBER Cup 2024, Komang Ayu Membawa Indonesia ke Final Uber Cup 2024
DIAPRESIASI Mendikbudristek RI, Sukses Banjarmasin Selaraskan Revitalisasi Bahasa Daerah
BANJIR-LONGSOR di Luwu, 7 Orang Meninggal dan 1.200 Mengungsi
SOAL KORUPSI SYL, ICW: Birokrasi Kerap Dijadikan Sapi Perah!
SIDANG SENGKETA Pileg: KPU Nilai Sistem Noken Pemilu 2024 Agak Aneh, Minta MK Hadirkan Ahli
PWI Diminta Mendagri Sosialisasikan Pilkada Damai

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 00:07 WITA

KORLANTAS Uji Coba Kirim Surat Tilang Melalui WhatsApp

Sabtu, 4 Mei 2024 - 17:13 WITA

PESEPAK BOLA Putri asal Kalteng, Kikka Masuk Timnas Indonesia Putri U-17

Sabtu, 4 Mei 2024 - 16:53 WITA

HASIL UBER Cup 2024, Komang Ayu Membawa Indonesia ke Final Uber Cup 2024

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:34 WITA

DIAPRESIASI Mendikbudristek RI, Sukses Banjarmasin Selaraskan Revitalisasi Bahasa Daerah

Jumat, 3 Mei 2024 - 22:11 WITA

BANJIR-LONGSOR di Luwu, 7 Orang Meninggal dan 1.200 Mengungsi

Jumat, 3 Mei 2024 - 22:06 WITA

SOAL KORUPSI SYL, ICW: Birokrasi Kerap Dijadikan Sapi Perah!

Jumat, 3 Mei 2024 - 21:58 WITA

SIDANG SENGKETA Pileg: KPU Nilai Sistem Noken Pemilu 2024 Agak Aneh, Minta MK Hadirkan Ahli

Jumat, 3 Mei 2024 - 21:47 WITA

THOMAS CUP 2024: Fajar/Daniel Bawa Indonesia ke Semifinal

Berita Terbaru

Ilustrasi  Petugas dengan surat tilang

Headline

KORLANTAS Uji Coba Kirim Surat Tilang Melalui WhatsApp

Minggu, 5 Mei 2024 - 00:07 WITA

Hukum

PENCURI Dibekuk di Hadapan Bibinya

Sabtu, 4 Mei 2024 - 17:31 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca