KOMITMEN KEJAKSAAN Meningkatkan Kesadaran Hukum Warga, Wilayah Banua Anam Disasar

- Penulis

Jumat, 16 Juni 2023 - 20:29 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SuarIndonesia -Komitmen Kejaksaan meningkatkan kesadaran hukum warga,  dan wilayah Banua Anam disasar.

Ini dilakukan jajaran Kejaksaan Tinggi Kalimantan Selatan (Kejati Kalsel) dalam hal menjalankan program diantaranya Jaksa Masuk Sekolah (JMS).

Pada Kamis (15/6/2023), melakukan kegiatan di SMKN 1 Batu Mandi Kabupaten Balangan.

Kemudian Jum’at (16/6/2023 kegiatan kepada siswa – siswi di SMKN 2 Barabai Kabupaten Hulu Sungai Tengah.

Kegiatan dilakukan Seksi Penerangan Hukum Bidang Intelijen, diantaranua Roy Arland, SH MH dan Sarief Hidayat, SH. MH selaku Kepala Seksi B pada Bidang Intelijen

Diketahui, JMS merupakan program Kejaksaan Agung RI dan jajaran korps

Adhyaksa di seluruh Indonesia yang lahir berdasarkan Keputusan Jaksa Agung RI Nomor :184/A/JA/11/2015 tanggal 18 Nopember.

Program tersebut merupakan upaya inovasi dan komitemen Kejaksaan RI dalam meningkatkan kesadaran hukum kepada warga negara khususnya masyarakat yang statusnya sebagai pelajar.

Program JMS ditujukan untuk siswa SD, SMP hingga SMA memperkaya khasanah

Baca Juga :   DEWAN Bawa Masalah Jalan Km 171 ke Kementrian ESDM, Pihak WALHI : 100 Persen Dibebankan Penambang

pengetahuan siswa terhadap hukum dan perundang-undangan serta menciptakan generasi baru taat hukum.

“Kejaksaan juga memiliki tanggung jawab moral untuk mendorong generasi muda agar senantiasa memahami dan memahami hukum dan permasalahannya,” kata Roy

Sementara dalam paparannya, narasumber berbicara tentang penipuan informasi, cyberbullying dan undang[1]undang ITE.

Dimana saat ini merupakan era yang penuh dengan teknologi canggih agat selalu berhati-hati, jangan sampai berhadapan dengan hukum.

Narasumber juga membahas tentang bahaya narkoba dan peran Kejaksaan Agung dalam penanggulangan narkoba di lingkungan masyarakat dan sekolah.

Lainnya penegakan hukum dan perlindungan kepentingan umum atau masyarakat.

“Intinya generasi kita dibekali pengetahuan tentang hukum dengan tujuan menjauhi hukuman,” tambah Roy yang juga Plt Kasi Penkum.

Terhadap  para kepala sekolah, guru dan tenaga pendidik, juga dingatkan soal pengelola keuangan sekolah. (*/ZI)

Berita Terkait

“MAY DAY” di Kalsel Aman-Damai, Kapolda Apresiasi Pekerja Buruh Banua
PERAYAAN “May Day”, Polresta Tebar Hadiah dan SIM Gratis
DIGRATISKAN Angkutan Bus Trans Banjarbakula Selama Lima Hari
AROMA tak Sedap Sekitar Pasar THR, Ternyata Mayat Membusuk
KEMDIKBUD: KIP Kuliah Bisa Dicabut Jika Langgar Ketentuan
USAI SELINGKUH Hakim di Sumut Dipecat! Masih dapat Hak Pensiun
PENGENDARA Lawan Arus di Jembatan Sungai Alalak, Videonya Viral Diselidiki Polisi
PENGAKUAN Terdakwa Mantan Karyawan BPR, “Tutup Lubang Gali Lubang”

Berita Terkait

Rabu, 1 Mei 2024 - 22:43 WITA

“MAY DAY” di Kalsel Aman-Damai, Kapolda Apresiasi Pekerja Buruh Banua

Rabu, 1 Mei 2024 - 21:56 WITA

PERAYAAN “May Day”, Polresta Tebar Hadiah dan SIM Gratis

Rabu, 1 Mei 2024 - 21:47 WITA

AROMA tak Sedap Sekitar Pasar THR, Ternyata Mayat Membusuk

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:16 WITA

PENGENDARA Lawan Arus di Jembatan Sungai Alalak, Videonya Viral Diselidiki Polisi

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:10 WITA

PENGAKUAN Terdakwa Mantan Karyawan BPR, “Tutup Lubang Gali Lubang”

Rabu, 1 Mei 2024 - 00:49 WITA

KAPOLDA KASLEL : “Terus Kita Lacak Aset dari Kasus Dugaan Investasi Bodong”

Rabu, 1 Mei 2024 - 00:33 WITA

CALON MAHASISWA Sebanyak 9.484 Berebut Masuk ULM Lewat Jalur UTBK-SNBT Tahun 2024

Rabu, 1 Mei 2024 - 00:22 WITA

SEORANG MAHASISWA Akhiri Hidup dengan Tali Jemuran

Berita Terbaru

Chico menyumbang poin terakhir Indonesia. [PBSI]

Olahraga

THOMAS CUP 2024: Indonesia Juara Grup!

Rabu, 1 Mei 2024 - 23:31 WITA

Gregoria Mariska Tunjung kalahkan Akane Yamaguchi bawa Indonesia unggul 1-0 atas Jepang di Uber Cup 2024. [PBSI]

Olahraga

UBER CUP 2024: Gregoria Cs Tatap Perempatfinal

Rabu, 1 Mei 2024 - 23:06 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca