Pemuda Islam Kalsel Ingatkan “Jumat Kelabu” Kaitan Isu People Power

- Penulis

Kamis, 16 Mei 2019 - 00:50 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suarindonesia – Lagi, Pemuda islam Kalimantan Selatan ingatkan tragedi “Jumat Kelabu” dan ini pula kaitan isu people power yang belakangan santer terdengar pasca Pemilu 2019 yang  digelar pada 17 April lalu  hingga menjelang hari pengumuman hasil Pemilu 2019 pada 22 Mei.
Tentunya, semua itu mendapat respon dari Ormas Pemuda Islam Kalsel.

Ketua Pemuda Islam Kalsel, HM Hasan mengimbau untuk seluruh elemen masyarakat Kalsel guna menjaga kondusivitas yang selama ini sudah berjalan kondusif.

 Warga Kalsel diingatkan untuk tidak saling “Bacakut Papadaan” dan terpengaruh isu dan hoax yang provokatif.
Kita harapkan pada hari pengumuman Pemilu 2019 berjalan dengan lancar dan situasi di Indonesia khususnya di Kalsel tetap aman” harap HM Hasan sesaat sebelum acara buka puasa bersama yang digelar Pemuda Islam Kalsel di Masjid Al Anshor Jalan  Cempaka Besar Kelurahan Kertak Baru Ilir, Kecamatan Banjarmasin Tengah, Kota Banjarmasin, Rabu (15/5).
Bahkan, mantan Ketua KNPI  Kalsel tiga periode ini mengingatkan peristiwa Jumat Kelabu 23 Mei 1997 di Kota Banjarmasin jangan sampai  terulang lagi.
“Karena ada nya miskomunikasi terjadilah peristiwa Jumat kelabu yang banyak memakan korban jiwa warga Kalsel, karena itu mari kita jaga suasana kondusif ini” imbaunya.
                                                                                                                      Menurut data hasil investigasi Tim Pencari Fakta Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI), pada peristiwa Jumat Kelabu tercatat 123 korban tewas, 118 orang luka-luka, dan 179 lain hilang.
Sementara Komnas HAM melaporkan ada 199 orang yang hilang, dan 2 di antaranya berhasil ditemukan.
Dari jumlah korban yang tewas, sebagian besar adalah mereka yang sama sekali tidak terlibat konflik.
“Masyarakat Kalsel kita harapkan jangan mau diadu domba, jangan percaya isu hoax pastikan dulu kebenaran beritanya, peran tokoh agama dan tokoh masyarakat sangat penting ikut menjaga suasana damai” pungkasnya.

Dalam acara buka puasa bersama itu selain dihadiri pengurus masjid juga beberapa tokoh ormas dan LSM diantaranya H Din Jaya (Forpeban) .

Baca Juga :   TAHURA "BERSOLEK" Hadapi Musim Libur Sekolah

Anang Misran dari KMK (Kerukunan Masyarakat Kalimantan) dari elemen Pemuda Pancasila , FPI Kalsel serta tokoh pemuda dan masyarakat. (ZI)

Berita Terkait

DUGAAN MALAPRAKTIK di RS Milik Pemerintah di Banjarmasin, Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Sang Ibu
DISERBU Pembeli Stand Dinas Pedagangan Balangan
PERPUSTAKAAN HYBRID Kejari Tabalong Terdapat 572 Buku Digital dan 1.124 Konvensional Bersertifikat Nasional
MUSRENBANG Kejaksaan RI Tahun 2024, Begini Arahan ST Burhanuddin
MILIKI Tiga Paket Sabu, Aluh Digiring ke Penjara
KALSEL Tetapkan Kualitas Akreditasi SNP
KELUARGA KORBAN Pengeroyokan Kecewa Hasil Rekonstruksi di Palsek Kertak Hanyar
VONIS Ayah Gembong Narkotika Dikurangi 4 Bulan, Sebagian Harta Dikembalikan

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 19:59 WITA

DUGAAN MALAPRAKTIK di RS Milik Pemerintah di Banjarmasin, Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Sang Ibu

Kamis, 25 April 2024 - 19:21 WITA

MUSRENBANG Kejaksaan RI Tahun 2024, Begini Arahan ST Burhanuddin

Kamis, 25 April 2024 - 18:32 WITA

KELUARGA KORBAN Pengeroyokan Kecewa Hasil Rekonstruksi di Palsek Kertak Hanyar

Kamis, 25 April 2024 - 18:22 WITA

VONIS Ayah Gembong Narkotika Dikurangi 4 Bulan, Sebagian Harta Dikembalikan

Kamis, 25 April 2024 - 15:51 WITA

BANJARMASIN Terima Penghargaan Pembangunan Kota Terbaik di Kalsel Tahun 2024

Kamis, 25 April 2024 - 00:47 WITA

PASCA Lebaran Jumlah Penduduk Warga Pendatang Bertambah

Kamis, 25 April 2024 - 00:40 WITA

MUSRENBANG di Banjarmasin untuk RPJPD 2025-2045, Ini yang Disorot

Kamis, 25 April 2024 - 00:36 WITA

RPJPD 2024 Banjarmasin Sinkronkan IKN

Berita Terbaru

Beberapa stand menjual aneka kebutuhan masyarakat ini langsung diserbu pembeli (SuarIndonesia/Adv)

Balangan

DISERBU Pembeli Stand Dinas Pedagangan Balangan

Kamis, 25 Apr 2024 - 19:43 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca