MENUNGGU Bersahur Bercebur ke Sungai Akhirnya Ditemukan Tak Bernyawa

- Penulis

Sabtu, 24 April 2021 - 15:41 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SuarIndonesia– Kebiasaaan anak-anak di Banjarmasin khususnya, setiap menunggu bersahur, mereka di jalanan ada main bola, nongkrong sambil bercanda dan lainnya.

Naas bagi Ramadhani (25), yang disaat temannya bermain bola, ia malah bercebur ke Sungai Martaoura, tepatnya di kawasan RK Hilir  Banjarmasin Selatan, dan akhirnya ditemukan tak bernyawa, Sabtu (24/4/2021) pagi.

Korban diketahui bertempat tinggal di Jalan Kelayan A Gang Setia Abadi Banjarmasin Selatan.

Dimana korban tenggelam, Sabtu dinihari sekitar pukul 02.40 WITA, disaat warga sedang mempersiapkan makanan untuk bersahur.

Dimana korban bersama temannya sedang nongkrong tak jauh dari siring, tiba-tiba korban terjun ke sungai.

Teman-temannya mencoba melakukan penolongan, namun korban langsung tenggelam hinggga warga meminta bantuan seraya melaporkan kejadian ke Markas Satuan Polisi Perairan (Satpolair) Polresta Banjarmasin.

Baca Juga :   GALI KREATIFITAS Melalui MC dan CC, Begini Diharapkan Ketua IAD Kalsel

Sekitar tujuh jam melakukan penyisiran dan penyelaman, akhirnya ditemukan anggota Rescue gabungan bersama warga.

Korban ditemukan sekitar 30 meter dari lokasi kejadian.

Dari keterangan teman korban bernama Bahril, saat kejadian dirinya tengah bermain bola sembari menunggu sahur.

“Saat itu korban terjun ke sungai, lalu minta tolong kepada kami, jadi kami hampiri.

Karena tangga siring cukup tinggi permukaan air, membuat kami kesusahan menolong. Awalnya kita kira korban cuma bercanda,” ucapnya.

Hingga saat ini, masih belum diketahui pasti penyebab korban terjun ke sungai, hingga tenggelam.

Kasat Polair Polresta Banjarmasin, Kompol Jhon Louis Letedera SIk, saat dikonfirmasi membenarkan adanya peristiwa serta korban ditemukan, untuk penyebabnya masih diselidiki. (DO)

Berita Terkait

DUGAAN MALAPRAKTIK di RS Milik Pemerintah di Banjarmasin, Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Sang Ibu
DISERBU Pembeli Stand Dinas Pedagangan Balangan
PERPUSTAKAAN HYBRID Kejari Tabalong Terdapat 572 Buku Digital dan 1.124 Konvensional Bersertifikat Nasional
MUSRENBANG Kejaksaan RI Tahun 2024, Begini Arahan ST Burhanuddin
MILIKI Tiga Paket Sabu, Aluh Digiring ke Penjara
KALSEL Tetapkan Kualitas Akreditasi SNP
KELUARGA KORBAN Pengeroyokan Kecewa Hasil Rekonstruksi di Palsek Kertak Hanyar
VONIS Ayah Gembong Narkotika Dikurangi 4 Bulan, Sebagian Harta Dikembalikan

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 19:59 WITA

DUGAAN MALAPRAKTIK di RS Milik Pemerintah di Banjarmasin, Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Sang Ibu

Kamis, 25 April 2024 - 19:21 WITA

MUSRENBANG Kejaksaan RI Tahun 2024, Begini Arahan ST Burhanuddin

Kamis, 25 April 2024 - 18:32 WITA

KELUARGA KORBAN Pengeroyokan Kecewa Hasil Rekonstruksi di Palsek Kertak Hanyar

Kamis, 25 April 2024 - 18:22 WITA

VONIS Ayah Gembong Narkotika Dikurangi 4 Bulan, Sebagian Harta Dikembalikan

Kamis, 25 April 2024 - 15:51 WITA

BANJARMASIN Terima Penghargaan Pembangunan Kota Terbaik di Kalsel Tahun 2024

Kamis, 25 April 2024 - 00:47 WITA

PASCA Lebaran Jumlah Penduduk Warga Pendatang Bertambah

Kamis, 25 April 2024 - 00:40 WITA

MUSRENBANG di Banjarmasin untuk RPJPD 2025-2045, Ini yang Disorot

Kamis, 25 April 2024 - 00:36 WITA

RPJPD 2024 Banjarmasin Sinkronkan IKN

Berita Terbaru

Beberapa stand menjual aneka kebutuhan masyarakat ini langsung diserbu pembeli (SuarIndonesia/Adv)

Balangan

DISERBU Pembeli Stand Dinas Pedagangan Balangan

Kamis, 25 Apr 2024 - 19:43 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca