DIRENOVASI Kementerian PUPR Tahun Ini 20 Bangunan Sekolah di Kalsel

- Penulis

Selasa, 9 Mei 2023 - 15:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suarindonesia.com – Ada 20 bangunan madrasah pada tahun ini direnovasi Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Renovasi dari usulan 2021 dan dilaksanakan 2022-2023.

“Permohonannya dari Kementerian Agama (Kemenag) ke Kementerian PUPR,” jelas PPK Prasarana Strategis Balai Prasarana Permukiman Wilayah Kalsel, Son Azis Cahyo Lugito.

Pada 2021 Kemenag bersurat memohon renov 90 madrasah berbagai tingkatan dari ibtidaiyah, tsanawiyah, dan aliyah.

“Usulannya itu dari pemerintah daerah melalui Kanwil Kemenag ke Kemenag, lalu Kemenag ke Kementerian PUPR, berapa yang disetujui kami hanya menerima alokasi pusat,” katanya.

Baca Juga :   PASAL BERLAPIS akan Dihadapi Oknum Guru Honorer Pemeras Modus "VCS"

Tahun ini di Kalsel direnovasi beberapa madrasah dengan alokasi Rp 13 miliar.

Madrasah tersebut tersebut di beberapa kabupaten kota. Kegiatan hanya meliputi rahab, tidak ada pembangun gedung baru.

“Kami laksanakan renovasi prasarana 20 madrasah. Pelaksanaan 2022-2023. Semuanya sekolah negeri, tapi tidak ada sekolah umum.

Direnov ruang kelas, ruang guru, perpus yang sudah ada barang milik negara atau daerah dan tercatat di aplikasi kami,” bebernya.(RW)

Berita Terkait

ORANG SURUHAN Fredy Pratama tidak Kenal Sosok “Babah” Hanya Diperintah Transfer Uang
DMDI Kalsel Agendakan Rakerwil dan Bahas Program Kerja ke Depan
DIBEKALI Bimbingan Manasik Ratusan Calon Haji Banjarmasin
KADIS KOMINFOTIK Sorot Program Smart City jadi Fokus Utama
BAKAL Tuntas Akhir Pekan Perbaikan Pipa SPAM Banjarbakula
BPBD Balangan Bakal Ikuti Expo Hari Jadi
PAMAN BIRIN Terus Dorong Perlindungan Perempuan dan Anak Wujudkan Keluarga Sejahtera
SAMPAIKAN ASPIRASI, Lurah -Kades Kecamatan Kelua Minta Dukungan Pemprov Kalsel

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 15:21 WITA

ORANG SURUHAN Fredy Pratama tidak Kenal Sosok “Babah” Hanya Diperintah Transfer Uang

Jumat, 19 April 2024 - 01:02 WITA

DMDI Kalsel Agendakan Rakerwil dan Bahas Program Kerja ke Depan

Jumat, 19 April 2024 - 00:59 WITA

DIBEKALI Bimbingan Manasik Ratusan Calon Haji Banjarmasin

Jumat, 19 April 2024 - 00:49 WITA

KADIS KOMINFOTIK Sorot Program Smart City jadi Fokus Utama

Kamis, 18 April 2024 - 23:03 WITA

BPBD Balangan Bakal Ikuti Expo Hari Jadi

Kamis, 18 April 2024 - 22:07 WITA

SAMPAIKAN ASPIRASI, Lurah -Kades Kecamatan Kelua Minta Dukungan Pemprov Kalsel

Kamis, 18 April 2024 - 22:00 WITA

JURU Pemelihara Makam Dikeroyok, Tiga Pelaku Diringkus

Kamis, 18 April 2024 - 21:53 WITA

DUA PELAKU Pencuri di Sebuah Gudang Disergap Polisi

Berita Terbaru

Kalsel

DIBEKALI Bimbingan Manasik Ratusan Calon Haji Banjarmasin

Jumat, 19 Apr 2024 - 00:59 WITA

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Kota Banjarmasin Windiasti Kartika ST, MT

Kalsel

KADIS KOMINFOTIK Sorot Program Smart City jadi Fokus Utama

Jumat, 19 Apr 2024 - 00:49 WITA

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca