Diduga Duel, Pria Bertato Tewas Bersimbah Darah

- Penulis

Senin, 17 September 2018 - 22:21 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pria bertato tewas mengenaskan bersimbah darah diduga terbunuh saat duel.(foto: Istimewa/suarindonesia.com)

Suarindonesia – Seorang pria bertato ditemukan tewas tergeletak bersimbah darah di Jalan H. Djok Mentaya, Gang Warga RT 6 RW 01, Kecamatan Banjarmasin Tengah, Senin (17/9/2018) sekitar pukul 19.10 WITA.

Belakangan diketahui pria tersebut bernama Ilyas dan merupakan warga Jalan Kaca Piring VII Banjarmasin, dengan dugagaan sementara menjadi korban perkelahian.

Adapun Ari, Smseorang warga yang kebetulan lewat mengungkapkan dirinya terkejut karena kerumunan warga yang mengerumbuni sesosok pria yang ditutup daun pisang.

“Pas saya lewat sudah ramai dengan kerumunan warga, cuma melihat sedikit pria itu sudah tergeletak,” ujar Ari kepada Suarindonesia.com, Senin (17/9/2018) malam.

Baca Juga :   TIM VERIFIKASI Sambangi Kelurahan Pengambangan

Ilyas terlihat bersimbah darah dengan tangan kanan masih memegangi sebilah senjata tajam jenis mandau khas Kalimantan. Diduga Ilyas tewas setelah berduel dengan seseorang yang belum diketahui.

Sementara itu Panit 2 polsek Banjarmasin Tengah, Iput Idam mengungkapkan pihaknya bersama dengan Polresta Banjarmasin telah menangani kasus tersebut.

“Kasus tersebut sudah ditangani Polresta Banjarmasin dibackup oleh Jajaran Polsekta Banjarmasin Tengah,” kata Idam kepada Suarindonesia.com melalui WhatsApp.

Korban telah dilarikan ke kamar jenazah RSUD Ulin Banjarmasin untuk divisum.(BY)

Berita Terkait

HASIL PELACAKAN Dit Resnarkoba Polda Kalsel, Sita Sabu 1 Kg dan Puluhan Ekstasi
TPPU Kasus Investasi Bodong, Penikmat Uang dari Tersangka Dipastikan Terseret
DUGAAN MALAPRAKTIK di RS Milik Pemerintah di Banjarmasin, Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Sang Ibu
MUSRENBANG Kejaksaan RI Tahun 2024, Begini Arahan ST Burhanuddin
MILIKI Tiga Paket Sabu, Aluh Digiring ke Penjara
KELUARGA KORBAN Pengeroyokan Kecewa Hasil Rekonstruksi di Palsek Kertak Hanyar
VONIS Ayah Gembong Narkotika Dikurangi 4 Bulan, Sebagian Harta Dikembalikan
BANJARMASIN Terima Penghargaan Pembangunan Kota Terbaik di Kalsel Tahun 2024

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 22:37 WITA

HASIL PELACAKAN Dit Resnarkoba Polda Kalsel, Sita Sabu 1 Kg dan Puluhan Ekstasi

Kamis, 25 April 2024 - 22:15 WITA

TPPU Kasus Investasi Bodong, Penikmat Uang dari Tersangka Dipastikan Terseret

Kamis, 25 April 2024 - 19:59 WITA

DUGAAN MALAPRAKTIK di RS Milik Pemerintah di Banjarmasin, Kepala Bayi Tertinggal di Rahim Sang Ibu

Kamis, 25 April 2024 - 19:39 WITA

PERPUSTAKAAN HYBRID Kejari Tabalong Terdapat 572 Buku Digital dan 1.124 Konvensional Bersertifikat Nasional

Kamis, 25 April 2024 - 19:21 WITA

MUSRENBANG Kejaksaan RI Tahun 2024, Begini Arahan ST Burhanuddin

Kamis, 25 April 2024 - 19:09 WITA

MILIKI Tiga Paket Sabu, Aluh Digiring ke Penjara

Kamis, 25 April 2024 - 18:58 WITA

KALSEL Tetapkan Kualitas Akreditasi SNP

Kamis, 25 April 2024 - 18:32 WITA

KELUARGA KORBAN Pengeroyokan Kecewa Hasil Rekonstruksi di Palsek Kertak Hanyar

Berita Terbaru

error: Content is protected !!

Eksplorasi konten lain dari Suar Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca